pengalaman yang indah ketika mendongeng dihadapan 550 siswa gedung bagaikan stadion ,gemuruh ketika mereka terawa senang
blog ini untuk semua saja yang peduli pada dongeng dan senang pada dunia anak anak,
mendongeng didepan 550 siswa
sejakr lulus dari SPG N Blitar 1985
mencoba meneruskan pendidikan di STKIP WIdya Yuwana Madiun tidak sampai selesai
bekerja di percetakan kontiki printing Jakarta, ,panggilan untuk berkesenian mengalahkan segala bentuk kegiatan saat itu , sekolah lagi di sekolah guru seni drama film surabaya 1990,
bergabung dengan teater keliling sejak 1990 hingga 2018, aktif mengajar ekstra seni lukis di sekolah TK ,SD, dan bermain musik etnic,pegiat seni di Jejaring kampung ,
bersama group M2 I mengajak generasi muda untuk selalu mengutamakan persatuan dan kesatuan,
bersama wayang wolak walik memasuki wilayah edukasi di berbagai lini ,
mengembangkan sikap toleransi dan saling menghargai ,
mengenalkan rasa nasionalisme pada generasi muda lewat seni.
Langganan:
Postingan (Atom)
Anak anak memiliki imajinasi yang luar biasa ,bila bisa di kembangkan dengan benar merupakan modal kreatif yang tak pernah habis....kak azis.
BalasHapuskekerasan pada anak hanya membuahkan kekebalan dan tidak merubah perilaku lebih baik ,berbicara dengan hati dan pendekatan dengan batin lebih membuka kesempatan untuk bisa berkomunikasi.
BalasHapusanak yang senang membuat keributan belum tentu nakal,dia hanya ingin mencuri perhatian kita.
Kak Azis.
jadikanlah anak anak Indonesia anak yang kreatif ,ceria ,dan selalu gembira.sebab masa depan bangsa ada di pundak mereka.
BalasHapus